SELAMAT DATANG DI KABAR MAHASISWA PAPUA

Breaking News

RAPAT KOORDINASI PENYUSUNAN BAGAN STRUKTUR IKAPPMME PERIODE 2020/2021

 

Rapat Penyusunan Bagan Struktur Ikappmme Se Jayapura Tahun 2020/2021 di Sekretariat Ikappmme  Kebai Butu jalan Wroth Abepura Jayapura//Dok KMP.


Oleh Beni Degei

SuaraMahasiswaPapua- Ikappmme Se Jayapura Gelar Rapat Panitia Natal sekalian dengan Penyusunan Bagan Struktur Badan Pengurus Ikappmme yang telah terpilih melalui Musyawarah Besar (MUBES) Ke I IKAPPMME se Jayapura Tahun 2020/2021.

Ketua formatur Gerson Nawipa mengatakan melalui Rapat penyusunan Bagan Struktur detik ini susun sama" agar pelantikan BP IKAPPMME dalam waktu yang dekat UngkapNya.

Penyusunan Bagan Struktur berlangsung pada tanggal 28 Oktober 2020 di tempat Sekretariat Ikappmme Kebai Butu jalan Wroth Abepura Jayapura Papua, dengan adanya itu maka kami sepakat melakukan penyusunan Struktur Badan Pengurus Ikappmme yang telah terpilih Melalui Mubes Ikappmme Ke I  2020 .

Pandangan Organisasi ikappmme sebagai tempat berkumpulnya sekelompok orang untuk bekerjasama secara rasional dan sistematis, terkendali, dan terpimpin untuk mencapai suatu tujuan tertentu dengan memanfaatkan sumber daya yang ada; "wadah merupakan sekumpulan Lebih dari 2/3 orang untuk melakukan belajar dan bekerja sama secara rasional dan sistematis yang terpimpin dan terkendali untuk mencapai tujuan," Jelasnya

"Wadah merupakan tempat belajar karir tentang Dunia berorganisasi Berkaitan dengan pendidikan non formal sepertinya ekstrakurikuler, pembinaan, pelatihan,dan juga melatih menjadi seorang pemimpin yang profesional";

Dalam Rapat penyusunan Bagan Struktur BP "IKAPPMME" yang di Kawali oleh beberapa senior Ikappmme,yakni Deki Pigome ST, Selpianus Dogopia,Abihud Degei, Yonipan Nawipa, Yulian Ferdinando Kadepa, Bernike Nawipa,S.Pd dan Natalis Gobai, Sertakan seluruh akar rumbut Ikappmme yang selalu jatuh bangun dalam wadah ini," pungkasnya

Memang jelas tujuan organisasi maka Anggota ikappmme sedang susun Bagan Struktur untuk menjalankan program Badan Pengurus Baru tertuangkan dalam visi dan misi organisasi Ikappmme.tentunya hal ini harus ditentukan sejak awal karena berkaitan dengan pembagian tugas dan penyusunan Struktur kepengurusan Ikappmme dalam bentuk kerja sama yang akan dilakukan Bidang" penting agar kerjasamaNya, Anggota yang ada di dalamnya wadah Ikappmme sepakat.

Selaku Pembina Ikappmme Senioritas Deki Pigome ST,sedianya menerima setiap usulan dan masukan dari Forum, maka Seluruh Akar rumput Ikappmme siap melakukan penyusunan Bagan Struktur agar kepengurusan baru akan jalan dan lancar,"Tegasnya*


Editor : N Gobai




No comments

TERIMAH KASIH SUDAH MENGUNJUNGI KABAR MAHASISWA PAPUA